Iklan RBTV

10 Jenis Ikan yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Ibu Hamil, Ini Alasannya

10 Jenis Ikan yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Ibu Hamil, Ini Alasannya

Jenis Ikan yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Ibu Hamil--

NASIONAL, RBTVDISWAY.ID - Waspada saat hamil! Ini 10 jenis ikan yang sbeaiknya tidak dikonsumsi ibu hamil demi menjaga janin tetap sehat dan aman.

Kehamilan adalah masa yang sangat penting dan penuh tanggung jawab bagi seorang ibu. Apa yang dimakan selama masa kehamilan bukan hanya berdampak pada kesehatan sang ibu.

Tetapi juga sangat memengaruhi tumbuh kembang janin di dalam kandungan.

BACA JUGA:Temuan Hasil Audit Investigasi Pengelolaan Dana Desa Dusun Tengah Dilimpahkan ke Polres Seluma

Salah satu makanan yang sering dianjurkan untuk ibu hamil adalah ikan, karena kandungan proteinnya yang tinggi serta asam lemak omega-3 yang baik untuk otak bayi. Tapi, tunggu dulu nggak semua jenis ikan itu aman, lho!

Beberapa jenis ikan justru bisa membawa risiko bagi janin karena kandungan merkuri atau bahan berbahaya lainnya yang terkandung di dalamnya.

BACA JUGA:Ini Ciri-ciri Mayat, Kapolres Seluma Minta Keluarga Segera Melapor

Jenis Ikan yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Ibu Hamil

Nah, agar Bunda lebih hati-hati dalam memilih makanan laut, berikut ini daftar 10 jenis ikan yang sebaiknya dihindari selama masa kehamilan:

1. Ikan Todak (Swordfish)

Ikan satu ini punya kadar merkuri yang sangat tinggi karena posisinya sebagai predator di lautan. Merkuri bisa mengganggu perkembangan sistem saraf janin jika dikonsumsi terlalu banyak.

2. Hiu

Sama seperti ikan todak, hiu juga predator laut yang menyimpan merkuri dalam jumlah besar di tubuhnya. Terlalu berisiko untuk ibu hamil, apalagi bagi janin yang sedang berkembang.

BACA JUGA:Kabar Terbaru Kecelakaan Kapal Wisata, Kapten Kapal Resmi Tersangka

3. King Mackerel (Makarel Raja)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: