Iklan RBTV

8 Sekolah Kedinasan Terbaik 2025 Lulus Langsung Jadi ASN, Tanpa Biaya alias Gratis

8 Sekolah Kedinasan Terbaik 2025 Lulus Langsung Jadi ASN, Tanpa Biaya alias Gratis

Sekolah kedinasan gratis--

NASIONAL, RBTV.DISWAY.ID – 8 Sekolah kedinasan terbaik 2025 lulus langsung jadi ASN, tanpa biaya alias gratis!

Ingin kuliah gratis dan setelah lulus langsung jadi ASN (Aparatur Sipil Negara)? Sekolah kedinasan adalah jawabannya.

Sekolah Kedinasan atau Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) adalah lembaga pendidikan tinggi yang diselenggarakan oleh kementerian atau lembaga negara. 

Banyak dari sekolah ini menawarkan pendidikan gratis dengan ikatan dinas, artinya kamu tidak hanya bebas biaya, tapi juga langsung diangkat sebagai PNS setelah lulus.

Namun, tidak semua sekolah kedinasan punya ikatan dinas. Maka dari itu, penting untuk memilih yang benar-benar menjamin karier sebagai ASN.

BACA JUGA:Sekolah Kedinasan 2025 Tanpa Tes Fisik? Ini Pilihannya, Lulus Bisa Langsung Jadi PNS

Sekolah Kedinasan Terbaik 2025 Lulus Langsung Jadi ASN

Dilansir dari unggahan channel youtube @DATALIST, berikut ini 8 sekolah kedinasan terbaik 2025 yang gratis dan lulusannya langsung diangkat menjadi ASN:

1. Politeknik Keuangan Negara (PKN) STAN 

Sekolah kedinasan terbarik 2025 lulus langsung jadi ASN yang pertama adalan PKN STAN, sekolah kedinasan ini  ini dibawah naungan kementerian keuangan. Jurusannya ada Akuntansi, Pajak, PBB, Bea Cukai, Kebendaharaan, dan lainnya. 

Sekolah disini sudah pasti gratis dan langsung jadi CPNS di Kemenkeu dan instansi lain.

BACA JUGA:Agar Tidak Salah Langkah, Begini Alur Pendaftaran Sekolah Kedinasan Tahun 2025

2. IPDN – Kementerian Dalam Negeri

Sekolah kedinasan terbaik 2025 berikutnya adalah IPDN. Sekolah kedinasan ini mencetak kader pemerintahan untuk daerah dan pusat.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: