Ketahui Kepribadian Anda, Kucingnya Berjalan Naik atau Turun?

Kamis 29-06-2023,20:34 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

 

Kamu mungkin tidak terlalu memperhatikan detail dari situasi, tetapi lebih mengikuti naluri dan insting.

 

Kamu juga memiliki optimisme yang kuat dan tidak membiarkan situasi sulit menguasaimu.

 

Namun, ketika kamu menghadapi kesulitan yang besar, kamu akan dapat kehilangan kendali dan merasa kebingungan.

BACA JUGA:Diteror dan Diancam Sebar Data Pribadi oleh DC Pinjol Ilegal, Ini yang Harus Dilakukan

 

Saran pada tes psikologi ini yaitu jika menghadapi masalah maka selesailah  masalah dengan tenang dan berusaha menyelesaikannya dengan pendekatan yang lebih rasional.

 

2. Jika kamu berpikir kucing sedang turun tangga

Jika kamu berpikir kucing tersebut sedang turun tangga artinya bahwa mengindikasikan bahwa kamu memiliki kemampuan untuk menghadapi masalah dengan kepala dingin.

 

Kamu juga cenderung menggunakan pemikiran yang logis dan praktis dalam menemukan solusi efektif untuk masalah.

 

Namun, ketika kamu dalam masalah melibatkan emosi, seperti hubungan percintaan, kamu mungkin mengalami kesulitan karena mencoba mencari jawaban yang rasional untuk situasi yang lebih berhubungan dengan perasaan.

Kategori :