Tak kehilangan akal, Abu Nawas coba alihkan perhatian dan bilang bahwa gandum tersebut dipungutnya di depan rumah orang-orang.
BACA JUGA:Jangan Dihilangkan, Menurut Primbon Jawa 12 Letak Tahi Lalat Ini Datangkan Rezeki Bagi Pemiliknya
Ditambahkan, jika semua gandum yang orang-orang buang dikumpulkan betapa bermanfaatnya bagi semua.
Abu Nawas pun meminta persetujuan agar yang membuang gandum mendapatkan hukuman hakim.
Semua hadirin setuju dan akan melaporkan usulan Abu Nawas kepada hakim sebagai sebuah ide bagus agar tidak ada lagi kekurangan makanan.
Akhirnya Abu Nawas merasa lega karena mampu mengecoh rombongan tersebut, namun tetap heran kenapa karungnya malah berisi gandum.
BACA JUGA:5 Tanda Tahi Lalat yang Dipercaya Membawa Keberuntungan, Rezekinya Manjur
Keesokannya Abu Nawas kembali mencari kayu bakar ke hutan dan lagi-lagi bertemu dengan tupai tersebut.
Dengan rasa heran dan kesal Abu Nawas berkata "Dasar Binatang Hantu yang bisa menjelma menjadi gandum" ujarnya saat tupai tersebut melintas di dekatnya.