6 Kisah Mistis Gunung di Indonesia yang Belum Terpecahkan, Ritual Aneh Hingga Hewan Gaib

Selasa 04-07-2023,21:03 WIB
Reporter : Tim

 

BACA JUGA:10 Gunung di Jawa Ini Terkenal Mistis dan Angker, Konon Ada Manusia Kepala Kerbau

 

4. Gunung Kemukus

 

Gunung Kemukus yang berada di Kabupaten Sragen yang katanya menyimpan aib yang sangat memalukan dalam konteks kemanusiaan yakni ritual pesugihan.

 

Pesugihan di Gunung Kemukus membuat adanya praktik ritual seks bebas yang menyebar luas dengan maksud memperoleh kekayaan.

 

Meluasnya kabar bahwa ada praktik pesugihan dengan cara ritual seks bebas di Gunung Kemukus ini diyakini berasal dari adanya semacam prasasti atau tapak tilas peninggalan salah seorang Pangeran Samudro yang berasal dari Majapahit (sebagian menganggap dari Lumajang).

 

5. Gunung Slamet

 

Di Gunung Slamet terdapat Pos Samarantu yang merupakan tempat peristirahatan jalur pendakian Gunung Slamet di urutan keempat. Rumornya, Pos Samarantu yang ditandai dua pohon besar sejajar seperti pintu dipercaya sebagian orang sebagai pintu masuk ke dunia lain.

 

Para pendaki diimbau untuk tidak mendirikan tenda atau beristirahat di pos ini. Pasalnya, Pos Samarantu disebut sebagai pos terangker yang memiliki banyak penunggu dari kalangan jin.

Kategori :