5 Dzikir Asmaul Husna, Barang yang Hilang Karena Dicuri atau Disembunyikan Niscaya Kembali

Rabu 12-07-2023,21:23 WIB
Reporter : Tim

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Kehilangan suatu barang pasti membuat kamu menyesal karena telah teledor dan tidak berhati – hati dalam menyimpan barang tersebut. 

 

Namun terkadang , kita yang sudah berhati – hati dalam menyimpan barang pun tetap saja bisa kehilangan barang akibat tangan- tangan jail orang di sekitar.

 

BACA JUGA:6 Keutamaan Menghafal Asmaul Husna, Pintu Rezeki Terbuka Lebar dan Dijamin Masuk Surga

 

Dan kebanyakan orang yang kehilangan barang sering mencari jalan keluar untuk bisa menemukan barang tersebut yakni dengan meminta bantuan kepada paranormal. Namun hal semacam ini adalah hal yang musyrik karena telah menduakan Tuhan.

 

Nah, bagi umat Islam nih, ada amalan yang perlu kamu ketahui dan bisa kamu gunakan untuk mencari barang yang hilang. 

 

BACA JUGA:Dzikir Asmaul Husna Pembuka Pintu Rezeki Paling Mustajab, Begini Cara Mengamalkannya

 

Umat muslim bisa mengamalkan Asmaul Husna seraya memohon kepada Allah agar mengembalikan yang hilang.

 

Dzikir Asmaul Husna, memiliki beberapa keutamaan yang dapat diamalkan secara khusus, untuk mendatangkan kembali yang hilang.

Kategori :