Resep jika Ingin Kaya, Lakukan 6 Hal Berikut, Rumah Anda akan Sering Dikunjungi Malaikat Rezeki

Senin 17-07-2023,15:11 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

Menurut hadis yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari, malaikat akan turun di pagi hari, khususnya ketika memasuki waktu Subuh. Mereka akan mendoakan hamba Allah yang bersedekah di waktu subuh.

 

Hal tersebut tercantum dalam hadis yang berbunyi:

“Tidak ada satupun yang dialami hamba-hamba Allah, kecuali turun kepada mereka dua malaikat. Salah satu di antara keduanya, berdoa ya Allah berilah ganti bagi orang-orang yang berinfak sedangkan yang satunya lagi berdoa ya Allah berilah kerusakan bagi orang yang menahan hartanya.” (HR. Bukhari)

BACA JUGA:Ketahui Peruntungan Setiap Waktu, Ini 35 Primbon Rezeki Menurut Umur dan Weton

 

6. Memutar bacaan ayat suci Al-Qur'an di rumah

Ternyata, ada benda yang membuat malaikat sering datang ke rumah. Uniknya, benda tersebut sebenarnya sepele dan sederhana. Meski begitu, benda itu dapat menarik kehadiran malaikat pembawa rezeki, yaitu Malaikat Mikail.

 

Benda tersebut ialah speaker yang selalu aktif menyalakan bacaan dari kitab suci Al-Qur'an. Tak sampai di situ, mendengar ayat suci Al-Qur'an juga dapat membuat tentram hati kita dan suasana rumah pun terasa lebih tenang.

BACA JUGA:Pastikan Aman Ajukan Pinjaman Online, Berikut Daftar 102 Pinjol Legal

 

Jadi itu dia beberapa ciri rumah yang sering dikunjungi malaikat menurut Islam. Ternyata cara untuk mendatangkan malaikat ke rumah cukup mudah.

 

Tim liputan

Kategori :