Cara Top Up ShopeePay Lewat BRImo, Simpel dan Bisa dari Rumah

Sabtu 12-08-2023,11:59 WIB
Reporter : Septi Widiyarti
Editor : Purnama Sakti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Melakukan transaksi kini semakin mudah, cukup dari rumah semuanya bisa selesai. Baik itu pembayaran, belanja ataupun yang lainnya.

 

Seperti halnya pembayaran digital ShopeePay yang semakin digemari masyarakat.

 

Selagi saldo ShopeePay Anda terisi, maka semuanya bisa dilakukan dengan mudah dan praktis.

 

Top Up saldo ShopeePay bisa dilakukan dengan mudah dan praktis, serta bebas biaya admin.

BACA JUGA:DC Lapangan Tiba-tiba Minta Kenaikan Bunga Pinjol, Jangan Dikasih! Lakukan 8 Jurus Ampuh Ini

 

Seperti yang diketahui, bahwa ShopeePay merupakan dompet digital yang dibentuk khusus bagi para pengguna Shopee dan merchant offline yang sudah bekerja sama dengan Shopee. 

 

Dengan menggunakan saldo ShopeePay kamu juga bisa mendapatkan berbagai keuntungan seperti cashback, diskon, gratis ongkir, dan lainnya.

 

Ada berbagai cara yang bisa dilakukan untuk melakukan top up saldo ShopeePay, salah satunya melalui BRImo.

 

Kategori :