Resmi OJK, Aplikasi Pinjol Ini Bisa Berikan Pinjaman Modal Usaha hingga Rp2 Miliar

Sabtu 19-08-2023,00:04 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

Aplikasi pinjol KlikA2C ini merupakan aplikasi peminjaman uang yang sudah mendapatkan izin OJK.

 

Anda bisa mendapatkan aplikasi KlikA2C ini dengan cara mengunduh aplikasinya di Playstore atau Appstore.

 

Syarat Mengajukan Pinjaman di Aplikasi KlikA2C

 

Terdapat beberapa syarat dan ketentuan dari KlikA2C yang harus anda penuhi ketika akan melakukan pinjaman online.

 

Persyaratan ini diberlakukan bukan untuk mempersulit pinjaman, namun untuk menyeleksi peminjam.

 

Syarat utama untuk mengajukan pinjaman di KlikA2C ini adalah harus pelaku bisnis UMKM.

BACA JUGA:Pinjaman Online Line Bank Tanpa Jaminan, Bisa Ajukan Sampai Rp 100 Juta, Silakan Cek Syarat dan Cara Pengajuan

 

1. Berstatus sebagai Warna Negara Indonesi (WNI).

2. Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP).

3. Berusia paling minimal 21 tahun.

Kategori :