Fitur Pinjam Uang di GoPay, Plafon Pinjaman Sampai Rp15 Juta Bunga 2 Persen, Ini Cara Aktivasinya

Selasa 29-08-2023,21:37 WIB
Reporter : Tim

 

• Klik Lanjut untuk menghubungkan akun Gojek dengan Kredit Pintar.

 

• Isi data diri, upload foto e-KTP dan foto selfie dengan e-KTP.

 

• Tunggu data diproses.

 

Jika disetujui, kamu akan mendapatkan notifikasi dan status pendaftaranmu dapat dicek pada halaman utama GoPayPinjam.

 

Berikut Cara Mencairkan Uang di GoPayPinjam :

 

Cara kerja layanan ini mirip kartu kredit, karena pengguna akan mendapatkan limit yang bisa ditarik dan dicairkan ke rekening untuk kemudian dicicil selama tenor jangka waktu tertentu. 

 

Penarikan dana tunai akan menurunkan limit dan pembayaran angsuran pinjaman akan mengembalikkan limit sebesar nilai pembayaran.

 

itu tadi penjelasan mengenai cara meminjam yang dari GoPayPinjam. Layanan yang ditawarkan Gojek ini terbukti aman untuk dilakukan, karena termasuk pinjol resmi terdaftar OJK.

Kategori :