4. Ambil gambar foto eKTP, foto selfie, dan isi data sesuai yang dibutuhkan.
5. Ikuti petunjuk selanjutnya hingga proses upgrade akun Premium selesai.
BACA JUGA:Paket Komplit Aplikasi DANA, Mau Pinjaman Online Ikuti Panduan Lengkapnya di Sini
Sampai di tahap ini, kamu hanya tinggal menunggu sampai proses pengajuan Dana Premium disetujui.
Biasanya proses ini hanya memakan waktu beberapa jam saja dan kamu sudah bisa menikmati semua fitur premium yang ditawarkan.
Fitur Kirim DANA ini sangatlah membantu dan dapat menjadi alternatif untuk kamu yang menggunakan m-Banking ataupun SMS banking.
BACA JUGA:Heboh Lockdown September 2023 karena Pandemi 2.0, Apa Benar? Ini Penjelasannya
Hanya saja, KTP masih menjadi salah satu syarat utama, sehingga cara daftar DANA Premium tanpa KTP belum bisa dilakukan.