Hanya 7 Kategori Ini yang Dapat Bansos PKH 2023, Cek Jadwal Pencairannya di Sini

Senin 11-09-2023,15:47 WIB
Reporter : Septi Widiyarti

3. Kategori Pendidikan Anak SMP: Rp150.0000 selama satu tahun

4. Kategori Pendidikan Anak SMA: Rp2 juta selama satu tahun. 

BACA JUGA:Luangkan Waktu di Jam Ini Lalu Perbanyak Amalan Dahsyat Ini, InsyaAllah Hajat Apapun Terkabul

5. Kategori ibu hamil dan masa nifas mendapat bantuan sebesar Rp3 juta selama satu tahun atau Rp750 ribu per tahap.

6. Kategori Penyandang Disabilitas berat: Rp 2,4 juta selama satu tahun

BACA JUGA:Setelah Ikhtiar, Ini Doa Mustajab Lulus Tes CPNS 2023, Rutin Dibaca Nabi dan Ada Dalam Alquran

7. Kategori Lanjut Usia: Rp 2,4 juta setahun. 

Biasanya, para penerima manfaat ini lebih banyak melakukan pengecekan melalui link resmi Kemensos. 

Berikut cara cek penerima Bansos PKH melalui link resmi Kemensos:

BACA JUGA:Awas, NIK Golongan Seperti Ini Bikin Bansos PKH dan BPNT Gagal Cair September Ini

1. Silakan klik link https://cekbansos.kemensos.go.id/ 

2. Kemudian mengisi data Wilayah Penerima Manfaat (PM), terdiri dari Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa.

BACA JUGA:Puncak Musim Hujan Normal Januari 2024, BMKG: Antisipasi Bencana Hidrometeorologi

3. Masukkan nama Penerima Manfaat sesuai dengan KTP.

4. Ketikan Captcha atau kode huruf yang muncul di kotak kode.

BACA JUGA:Alhamdulillah, Bansos Beras 10 Kg Cair Mulai Hari Ini, Coba Cek di Sini Pastikan Kamu Penerima

Kategori :