Ditambah, kualitas air mineralnya sudah mendapatkan sertifikat standar internasional. Air mineral ini pun telah diproses melalui 12 tahap pemurnian.
Selain memiliki kualitas air yang terjaga, Nestle Pure Life juga dikemas menggunakan bahan ramah lingkungan yang dapat didaur ulang.
Untuk kisaran harganya hanya dibandrol sekitar Rp 2.500 hingga Rp 3.600.
BACA JUGA:Alhamdulillah, Bansos Beras 10 kg Cair hingga Akhir Tahun 2023, Silakan Cek Namamu
Le Minerale
Pasti sudah lazim mendengar merk air Le Minerale ini, Merek dengan jargon ada manis-manisnya ini juga termasuk ke dalam air mineral dengan pH tinggi.
Le Minerale memiliki rentang pH sekitar 7,2 - 7,7, cukup tinggi untuk standar air mineral.
Selain kualitasnya yang baik untuk kesehatan, harganya pun cukup terjangkau sehingga pas untuk konsumsi minum harian.
Untuk harganya hanya di kisaran Rp 2.290 hingga Rp 3.600.
Crystalline
Lebih tinggi dari merek sebelumnya, Crystalline memiliki pH 8 pada air mineralnya. Dengan tingkat pH tersebut, air mineral ini sudah masuk ke dalam kategori air minum yang baik.
Air mineral Crystalline sendiri telah melewati satu kali proses ozonisasi dan dua kali cap seal.
Selain kualitasnya yang aman dan higienis, harganya ramah dikantong dibanding air mineral sekelasnya.
Adapun untuk kisaran harganya hanya di bandril Rp 2.890.
BACA JUGA:Asyik, Pemerintah Segera Beri BLT El Nino Rp400.000, Ini Jadwal Cairnya
Pristine 8+