Hasil Seleksi Administrasi Sudah Diumumkan, Ini Contoh Soal Tes Tulis Pendamping Lokal Desa 2023

Kamis 30-11-2023,05:00 WIB
Reporter : Sept Widiyarti
Editor : Agus Faizar

- Sosialisasi dan ujicoba tes tulis (try out): 28-29 November 2023 

- Seleksi tes tulis: 30 November 2023 

- Pengumuman hasil tes tulis dan pemanggilan tes wawancara: 1 Desember 2023 

- Seleksi wawancara: 2-4 Desember 2023

- Penetapan hasil seleksi oleh Timsel: 5-7 Desember 2023 

- Penyusunan surat keputusan hasil seleksi: 7-12 Desember 2023 

- Pengumuman hasil rekrutmen baru: 13 Desember 2023 

- Pelatihan pratugas/ pembekalan: 18-22 Desember 2023 

- Kontrak kerja: 2 Januari 2024 

- Penempatan/mulai bertugas: 2 Januari 2024

BACA JUGA:Mau Jadi Perangkat Desa, Mitra Statistik BPS atau Pendamping Lokal Desa? Gajinya Menggiurkan, Silakan Cek

Sebagai informasi, Pendamping Lokal Desa (PLD) merupakan sebuah program yang diinisiasi oleh Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendesa PDTT).

Pendamping lokal desa memainkan peran penting dalam membantu mengimplementasikan berbagai program pemerintah di tingkat desa dan memastikan bahwa pembangunan dapat berjalan efektif dan efisien.

BACA JUGA:Lowongan Kerja Pendamping Lokal Desa 2023 Bagi Lulusan SMA/SMK, Segini Kuota untuk Bengkulu

Untuk diingat, contoh soal tes tulis di atas belum tentu ada di dalam soal pada seleksi Pendamping Lokal Desa 2023. Namun, dapat dijadikan sebagai referensi untuk belajar. 

Demikian mengenai contoh soal tes tulis Pendamping Lokal Desa 2023. Semoga bermanfaat. (Tim)

Kategori :