6 Fase Kehidupan Setelah Kiamat, Beruntung Bagi yang Berat Timbangan Kebaikan

Kamis 07-12-2023,16:57 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Purnama Sakti

Yaumul jaza merupakan yaumul akhir, sebagaimana Allah SWT melakukan pembalasan kepada makhluknya sesuai amal perbuatan mereka.

Balasan diberikan sesuai porsi tanpa ada yang luput. Tahap ini dijelaskan dalam QS Al Jatsiyah ayat 28

وَتَرَىٰ كُلَّ أُمَّةٍ جَاثِيَةً ۚ كُلُّ أُمَّةٍ تُدْعَىٰٓ إِلَىٰ كِتَٰبِهَا ٱلْيَوْمَ تُجْزَوْنَ مَا كُنتُمْ تَعْمَلُونَ

Arab latin: Wa tarā kulla ummatin jāṡiyah, kullu ummatin tud'ā ilā kitābihā, al-yauma tujzauna mā kuntum ta'malụn

BACA JUGA:Pemilik Zodiak Aquarius, Begini Ramalan untuk Anda Tahun Depan, Harus Banyak Bersabar

Artinya: Dan (pada hari itu) kamu lihat tiap-tiap umat berlutut. Tiap-tiap umat dipanggil untuk (melihat) buku catatan amalnya. Pada hari itu kamu diberi balasan terhadap apa yang telah kamu kerjakan.

Semoga dengan adanya penjelasan tentang enam tahap yaumul akhir bisa meningkatkan keimanan kita pada Allah SWT.

 

Putri Nurhidayati

Kategori :