KUR BRI Rp 50 Juta, Cicilannya Sampai 60 kali, Berapa per Bulan?

Selasa 26-12-2023,23:46 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Purnama Sakti

- Tenor KMK maksimal 3 tahun

BACA JUGA:Dijamin Lebih Puas, Yamaha Lexy Tahun 2024 Lebih Irit dan Pastinya Semakin Terdepan

- Tenor untuk KI maksimal 5 tahun

Syarat Pengajuan KUR BRI Rp 50 Juta

- Belum pernah menerima kredit atau pembiayaan kerja, kecuali untuk kebutuhan rumah tangga, pinjaman dari perusahaan digital, atau kredit skala ultra mikro

- Usaha minimal sudah berjalan selama 6 bulan

- Memiliki e-KTP, KK, dan akta nikah

- Wajib melampirkan SKU atau NIB

- Apabila domisili usaha berbeda dengan alamat di e-KTP, harus melampirkan surat keterangan domisili usaha.

Cara Mengajukan KUR BRI 2023

1. Pengajuan Secara Offline

Kamu bisa datang langsung ke kantor cabang Bank BRI terdekat. Berikut langkah-langkahnya:

BACA JUGA:Katanya Minum Kopi Bisa Hilangkan Ngantuk, Mitos atau Fakta?

- Siapkan segala bentuk syarat dokumen untuk pengajuan KUR BRI 2023. Seperti KTP, Kartu Keluarga (KK), Akta nikah, NIB atau surat keterangan usaha dari kelurahan, RT, dan RW, serta NPWP.

- Kunjungi kantor cabang BRI terdekat

- Silakan ambil nomor antrian dan tunggu sampai dipanggil

Kategori :