Indodana menawarkan dua produk pembiayaan yakni dana tunai dan paylater. Kalian bisa memanfaatkan pinjol ini untuk mendapatkan pinjaman tunai dan paylater.
BACA JUGA:Gak Pake Lama, Ini 6 Pinjaman Online Langsung Cair dalam Hitungan Menit
Dengan syarat mudah, kalian bisa mengajukan pinjaman dana tunai dengan limit hingga 12 juta rupiah. Sedangkan pilihan tenor nya cukup panjang mulai 3 bulan, 6 bulan, dan 9 bulan.
Syarat pinjaman Indodana yakni berusia 20 – 65 tahun, memiliki KTP, Nomor ponsel aktif, dan berpenghasilan minimal 3,5 juta rupiah.
Bagi kalian yang memenuhi syarat dan tinggal di area layanan Indodana langsung saja unduh aplikasi tersebut melalui playstore.
BACA JUGA:Cara Cek Daftar Pinjaman Online Ilegal Tidak Usah Dibayar, Apakah Berbahaya?
5. KTA Kilat
• Bunga pinjaman: 0,05% per hari.
• Limit pinjaman: Rp 500.000 – Rp 8.000.000.
• Proses pencairan: 2 hari kerja.
• Panjang tenor: 91-180 hari.
APK pinjol bunga rendah yang resmi OJK berikutnya ialah KTA Kilat. Fintech ini menawarkan pinjaman kilat dengan limit mulai Rp 500 ribu sampai Rp 8 juta dengan tenor panjang hingga 180 hari.
Dengan memanfaatkan teknologi, proses verifikasi data masuk hanya membutuhkan waktu 2 hari kerja saja.
BACA JUGA:5 Pinjaman Online Langsung Cair dalam Hitungan Menit, Serta Tips Memilih Pinjol Legal
Demikian pula dalam memberikan persetujuan, KTA Kilat menjanjikan dana cair kurang dari 2 hari setelah pengajuan kalian disetujui.
Syarat untuk memperoleh dana tunai dari pinjol mudah cair ini juga sangat mudah. Asalkan berusia di atas 21 tahun dan tinggal di area layanan, kalian bisa mengajukan pinjaman KTA Kilat.