1. KUR BSI Super Mikro
memberikan kemudahan bagi para calon debitur yang membutuhkan modal kerja dan investasi dengan memberlakukan margin sebesar 3 persen. Margin tersebut menjadi instrumen penting dalam menentukan besaran pinjaman yang dapat diajukan oleh para calon debitur.
BACA JUGA:Informasi Seleksi Pendaftaran Petugas Haji 2024 Sudah Dibuka, Lengkapi Sejumlah Persyaratan Ini
Selain itu, biaya administrasi pada KUR ini cenderung rendah, memberikan keunggulan tambahan bagi mereka yang berencana memanfaatkan fasilitas ini. Calon debitur memiliki fleksibilitas untuk mengajukan dana sebesar Rp 10.000.000, dengan opsi pembayaran cicilan selama 3 tahun atau 36 bulan untuk keperluan modal kerja.
BACA JUGA:Karena Disayang Eyang Semar, 5 Tanggal Lahir Ini Mudah Dapat Rezeki dan Bahagia
Sedangkan, untuk kebutuhan investasi, tenornya dapat mencapai 5 tahun atau 60 bulan, memberikan ruang waktu yang lebih luas bagi para pengusaha untuk mengembangkan usaha mereka.
2. KUR BSI Mikro
Menawarkan margin yang sedikit lebih tinggi, berkisar antara 6 hingga 9 persen. Meskipun demikian, pembiayaan atau akses dana yang disediakan dalam KUR ini mencakup kisaran pinjaman mulai dari Rp 10.000.000 hingga Rp 100.000.000. Dengan tenor selama 3 tahun atau 36 bulan untuk modal kerja, serta 60 bulan atau 5 tahun untuk investasi, KUR BSI Mikro memberikan alternatif pilihan yang sesuai dengan kebutuhan bisnis para calon debitur.
BACA JUGA:Cara Kredit Rumah Bekas Lewat Bank dengan Mudah dengan Melengkapi 5 Syarat Ini Biar di ACC
3. KUR BSI Kecil
Marginnya lebih tinggi, yaitu sebesar 6-9 persen. Namun, perlu diperhatikan bahwa pembiayaan modal kerja dalam jenis KUR ini memerlukan jaminan. Meskipun begitu, akses dana yang dapat dipinjam mencapai rentang antara Rp 100.000.000 hingga Rp 500.000.000, dengan tenor selama 48 bulan atau 4 tahun untuk modal kerja, dan 60 bulan atau 5 tahun untuk investasi.
BACA JUGA:Jangan Bingung, Begini Cara Over Kredit Rumah Subsidi Lewat Notaris Biar Aman
Dalam rangka mengakses berbagai jenis KUR BRI ini, calon debitur diharuskan untuk memenuhi beberapa persyaratan tertentu. Hal ini penting agar proses pengajuan dan pencairan dana dapat berjalan lancar sesuai dengan kebijakan dan ketentuan yang berlaku.
Calon debitur yang berminat mengajukan dana pinjaman KUR BSI perlu memenuhi sejumlah persyaratan yang telah ditetapkan oleh bank. Berikut adalah syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh calon debitur: