5. Tenor 60 bulan
DP: Rp199,983,775
Margin; 4,67%
Angsuran per bulan: Rp6,124, 200
BACA JUGA:8 Aplikasi Investasi Terbaik, Aman dan Terpercaya Menjaring Uang buat Generasi Z
Sebagai catatan, simulasi di atas tidak mengikat dan dapat berubah sewaktu-waktu. Skema pembayaran angsuran pertama dibayar di belakang (ADDB).
Selain spesifikasi dan simulasi kredit syariah, mobil Suzuki Jimny juga memiliki sejumlah kelebihan yang bisa dirasakan para pengguna.
Kelebihan Suzuki Jimny
1. Desain Body yang Menarik
Hal pertama yang paling menarik tentang Suzuki Jimny 2020 adalah desain pada bentuk body mungil yang memberi kesan unik dan juga macho.
Mobil ini bahkan terlihat semakin gagah dibanding dengan generasi-generasi di atasnya dengan ditambahkannya bumper depan dan juga belakang.
BACA JUGA:Akhir Bulan Keperluan Mendesak, Ini 5 Aplikasi Pilihan Pinjaman untuk Mahasiswa Tanpa Slip Gaji
2. Mesin yang Kuat dan Bertenaga
Kelebihan kedua dari mobil ini terletak pada dapur pacunya. Mobil Suzuki Jimny ini dilengkapi dengan mesin 1.5 L yang bertenaga.
Selain itu, mobil ini juga dapat mengeluarkan torsi yang berlimpah. Sehingga dikatakan bahwa kemampuan offroad dari mobil ini sangat mengagumkan dan dapat menemani melewati berbagai tantangan di jalanan.
3. Kabin dan Fitur yang Lengkap