Ada 3 Jenis Produk Pembiayaan, Simak Jenis dan Syarat Pinjaman Bank Muamalat Tanpa Jaminan

Jumat 26-01-2024,18:20 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Agus Faizar

- Pembiayaan hingga Rp 50 Juta tidak memerlukan agunan.

- Berlaku untuk nasabah baru dan nasabah eksisting Bank Muamalat.

- Proses mudah dengan persyaratan pengajuan yang sederhana dan persetujuan yang cepat.

BACA JUGA:Omzetnya Luar Biasa, Ini 7 Ide Usaha Makanan Modal Kecil Untung Besar, Bisa Bikin Senyum Terus

Syarat Meminjam:

- Usia minimal 21 tahun saat pengajuan pembiayaan.

- Usia maksimal saat jatuh tempo pembiayaan bagi pegawai 55 tahun/belum pensiun.

- Perjanjian kerjasama terkait payroll dan penyaluran pembiayaan multiguna.

- BI Checking dalam 6 bulan terakhir harus lancar.

- Status karyawan tetap minimal 3 tahun termasuk masa kerja sebelum diangkat sebagai karyawan tetap.

BACA JUGA:Syarat Ajukan KUR, Begini Contoh Surat Keterangan Usaha, Lengkapi juga Syarat Lainnya

Dokumen Administratif:

1. Formulir permohonan pembiayaan untuk individu.

2. Fotocopy KTP, KK, Surat Nikah (jika sudah menikah).

3. Fotocopy NPWP.

4. Asli slip gaji & surat keterangan kerja.

5. Surat Rekomendasi dari HR atau atasan langsung.

Kategori :