19 Februari: Hari Kohanudnas(Komando Pertahanan Udara Nasional)
20 Februari: Hari Pekerja Nasional
21 Februari: Hari Peduli Sampah Nasional
22 Februari: Hari Istiqlal
24 Februari: Hari Lahir (Harlah) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama
25 Februari: Hari Gizi Nasional Indonesia
Jadi itulah tanggal merah hari libur nasional dan hari penting nasional pada Februari 2024. Selamat liburan pada Februari 2024 ya. Semoga semuanya ceria.
BACA JUGA:Gacor Habis, Jangan Lewatkan, Berikut Cara Setting HP agar Akun Gojek Ramai Orderan
Jadwal Libur Sekolah di 7 Daerah di Indonesia
Semengtara itu, jadwal ujian dan liburan sekolah semester genap dari jenang SD hingga SMA sudah menanti.
Setelah bersenang-senang menikmati libur semester ganjil sekaligus liburan akhir tahun, kini Si Kecil harus kembali menjalani rutinitas sekolah di semester genap.
Sama seperti semester ganjil, anak-anak mulai dari jenjang SD hingga SMA harus mulai bersiap ujian akhir semester.
Karena itu, pastikan Bunda dan Si Kecil mengetahui jadwal ujian dan libur semester genap, ya.
Jadwal ujian dan libur sekolah semester genap berbeda-beda di setiap wilayah. Hal ini karena kalender akademik yang diedarkan oleh setiap Dinas Pendidikan suatu daerah berbeda-beda.
Kalender akademik atau kalender pendidikan sendiri merupakan pengaturan waktu dalam kegiatan pembelajaran yang akan digunakan selama 1 tahun.
Di dalam kalender ini biasanya tertera berbagai jadwal seperti jadwal ujian, pengambilan rapor, libur akhir semester, hingga libur nasional.