5 Rekomendasi Laptop Gaming Budget 5 Jutaan Terbaik 2024 Multitasking Terbaik

Kamis 08-02-2024,07:42 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COMPro gaming dan multitasking, ini 5 rekomendasi laptop gaming budget 5 jutaan terbaik 2024 multitasking terbaik ini bisa jadi referensi bagi kamu yang mencari laptop baru namun minim dana.

BACA JUGA:Rekomendasi Terbaik Februari 2024 untuk Para Gamers, 5 Laptop Gaming Murah Spesifikasi Canggih

Game adalah suatu hal yang sangat menyenangkan dan menghibur dalam menghilangkan rasa penat selepas dari kegiatan sehari-hari yang melelahkan.

Untuk game kelas menengah, laptop gaming Rp 5 jutaan mungkin dirasa sudah cukup.

BACA JUGA:Spesifikasi Kekinian dan Canggih, Laptop Gaming Razer Blade 18 Cocok untuk Gamers

Saat ini, ada berbagai pilihan laptop dengan budget 5 jutaan yang menawarkan spesifikasi yang istimewa. Pastinya, kamu kebingungan untuk menyaring yang mana yang paling mumpuni untuk menunjang aktifitas gaming.

BACA JUGA:8 Rekomendasi Laptop Gaming 2024 Terbaik Tiada Lawan, Lengkap dengan Konfigurasi Spek Ciamik

1. HP 14-BW024AX

Laptop gaming harga 5 jutaan prtama yang bisa menjadi rekomendasi adalah HP 14-BW024AX. Laptop ini memiliki prosesor AMD A9-9420 yang memiliki performa yang cukup untuk multitasking dan gaming ringan.

BACA JUGA:Acer Swift GO 14 AI, Laptop dengan Teknologi Kecerdasan Buatan (AI), Ini Spesifikasi dan Harganya

Prosesor ini juga memiliki grafis AMD Radeon R5 yang terintegrasi, sehingga bisa menangani grafis dengan cukup baik.

HP 14-BW024AX juga memiliki RAM 4GB DDR4 yang bisa di-upgrade hingga 16GB. Laptop ini juga memiliki HDD berkapasitas 1TB yang bisa menyimpan data dengan banyak dan aman. Laptop ini juga memiliki desain yang simpel dan minimalis, dengan warna hitam yang klasik.

BACA JUGA:Sangat Mudah, Ini 6 Cara Mining Bitcoin Gratis di Laptop, Salah Satunya Bergabung di Pool Mining

Layar laptop ini memiliki ukuran 14 inci dengan panel TN yang memiliki resolusi HD 1366 x 768 piksel. Layar ini memiliki kualitas gambar yang cukup baik dan sudut pandang yang cukup lebar. 

Tak hanya itu, Laptop ini juga memiliki speaker stereo yang bisa menghasilkan suara yang jernih dan nyaman. Laptop ini juga sudah menggunakan sistem operasi Windows 10 yang terbaru dan user-friendly.

Kategori :