7 Syarat yang Dibutuhkan agar Pengajuan Pinjaman di Kantor Pos Tanpa Jaminan Cepat Disetujui

Jumat 09-02-2024,11:53 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

Sedangkan untuk bunga yang ditawarkan juga sangat kompetitif dan ringan , karena nantinya para peminjam akan diberikan bunga mulai dari 0,69% – 0,85% saja setiap bulannya.

Dengan melihat besaran bunga tersebut, tentu saja cukup menarik dan terbilang rendah.

BACA JUGA:Tetap Pantau Rekening, Ini Mekanisme Pembayaran Kenaikan Gaji Pensiunan Bulan Febuari 2024

Cara Pinjam Uang di Kantor POS

Pastinya selain melengkapi syarat pinjaman kantor POS kamu perlu tahu tata cara pengajuannya. 

Seluruh proses pengajuan pinjaman dilakukan melalui cabang kantor POS diseluruh Indonesia, sehingga memudahkan debitur menyerahkan seluruh persyaratannya.

BACA JUGA:Pensiunan PNS Bersedih, Ternyata Ini Penyebab GAJI Pensiunan PNS 12% Batal Cair Bulan Februari 2024

Berikut langkah-langkahnya:

1. Pergi ke kantor POS terdekat dengan membawa seluruh persyaratan lengkap.

2. Saat sudah sampai maka ungkapkan bahwa ingin pinjam uang KOPNUSPOS.

3. Kalian akan diminta mengisi formulir pengajuan pinjaman POS.

4. Serahkan formulirnya kepada petugas bersamaan dengan seluruh persyaratan.

5. Petugas POS akan memeriksa berkas kalian.

6. Ketika pinjaman disetujui maka berikutnya tinggal proses penandatanganan perjanjian. Kalian akan dijelaskan semua aturan dan tata cara pelunasannya.

7. Silahkan baca berkas dan tanda tangani surat perjanjian pinjaman POS.

8. Setelah penandatanganan maka pencairan dilakukan ke rekening debitur.

Kategori :