Bagi sebagian orang, menghormati mitos ini merupakan bagian dari budaya dan tradisi yang berharga, sementara yang lain mungkin melihatnya sebagai cerita yang tidak memiliki pengaruh langsung dalam kehidupan mereka.
Demikian ulasan mitos larangan pakai baju hijau di Pantai Selatan. Penting untuk diingat, Anda boleh percaya atau tidak karena ini hanya sekadar mitos.
Tianzi Agustin