Update Tanggal Pendaftaran KUR BSI 2024, Siapkan Berkasnya dan Ini Tabel Pinjaman Rp 10-75 Juta

Selasa 13-02-2024,10:08 WIB
Reporter : Septi Widiyarti
Editor : ahmad afandi

- Pinjaman Multiguna

- Pinjaman Investasi

- BSI Pensiun Berkah

- Lain-lain

Update Tanggal Pendaftaran KUR BSI 2024

Bagi nasabah yang akan melakukan pinjaman KUR BSI 2024, maka dapat memantau website resmi BSI yaitu bankbsi.co.id. 

BACA JUGA:Rincian Angsuran KUR BSI 2024 Pinjaman Rp 25-100 Juta Bebas Bunga, Segera Lengkapi Syarat Berikut

Hal tersebut bertujuan supaya saat pinjaman dibuka bisa langsung mengunjungi kantor cabang terdekat untuk mengajukan KUR sehingga proses pencairan juga lebih cepat. 

Sedangkan untuk prediksi, pinjaman ini akan dibuka pada bulan Maret, dan paling cepat pada bulan Februari. Hanya saja, untuk saat ini belum diketahui terkait tanggal berapa pendaftaran dibuka.

Ini Tabel Angsuran KUR BSI 2024 Pinjaman Rp 10-75 Juta

Adapun simulasi tabel angsuran KUR BNI Rp 10-75 juta, yakni:

1. Pinjaman Rp 10 Juta 

-  Angsuran 12 bulan : Rp 860.664 per bulan 

- Angsuran 24 bulan : Rp 443.206 per bulan

- Angsuran 36 bulan : Rp 304.219 per bulan

- Angsuran 48 bulan :Rp 234.850 per bulan

Kategori :