Bagi Anda yang memiliki anak dengan usia di bawah 5 tahun, Toyota Calya juga dilengkapi dengan child restraint system sebagai tempat car seat yang aman.
2. Dilengkapi dengan Fitur Auto Cut-Off
Toyota Calya memiliki fitur cut-off yang memungkinkan lampu pada bagian dalam mobil mati dengan sendirinya ketika pintu mobil ditutup dan dikunci.
Hal ini tentu menguntungkan bagi kendaraan sebab membantu mencegah terjadinya aki bermasalah yang disebabkan oleh lampu menyala sepanjang waktu.
BACA JUGA:Yuk Diingat Lagi, Ini Niat Sholat Idul Fitri serta Tata Cara dan Hukumnya
3. Bangku Bagian Belakang yang Nyaman dan Aman
MPV 7 seater ini memiliki bangku yang sangat nyaman, terutama pada baris ketiga. Memiliki ruang kaki yang cukup lega, siapapun bisa merasa sangat nyaman dan aman.
Bahkan untuk orang dewasa sekalipun. Hal ini menjadikan Toyota Calya sebagai salah satu mobil paling nyaman untuk digunakan oleh keluarga.
Demikian ulasan berikut kredit Honda Brio DP Rp 20 juta, cicilan murah tenor panjang cocok untuk budget ngepres. Semoga bermanfaat.
Nutri Septiana