Maka berikut ini simulasi cicilan KUR BCA pinjaman Rp10 juta:
1. Angsuran 12 bulan : Rp 860.700 per bulan
2. Angsuran 18 bulan : Rp582.400 per bulan
3. Angsuran 24 bulan : Rp443.200 per bulan
4. Angsuran 36 bulan : Rp304.200 per bulan
5. Angsuran 48 bulan : Rp234.900 per bulan
6. Angsuran 60 bulan : Rp193.400 per bulan.
BACA JUGA:Tabel Cicilan KUR BCA Pinjaman Rp 10 Juta-Rp 50 Juta, Limit KUR yang Bisa Diajukan Tanpa Jaminan
Syarat dan Cara Pengajuan KUR BCA Rp10 Juta
Pada tahun 2024, PT Bank Central Asia Tbk (BCA) diketahui telah berjanji untuk menyalurkan kredit usaha rakyat (KUR) sebesar Rp1 triliun untuk mendukung pemulihan ekonomi nasional. Kini, pinjaman KUR juga bisa dilakukan secara online.
Dalam mengikuti perkembangan teknologi, pendaftaran KUR BCA 2024 dapat dilakukan secara online.
Proses ini dirancang untuk memudahkan calon debitur yang mungkin memiliki keterbatasan waktu atau akses fisik ke kantor bank.
Syarat pengajuan KUR BCA 2024
1. Syarat umum
- Pelaku usaha produktif.
- Usaha telah berjalan minimal 6 bulan.