4. Langsung Membeli Tiket di Terminal / Dalam Bus
Jika kalian lupa memesan tiket bus Jakarta Palembang jauh-jauh hari, kamu bisa membelinya langsung di loket bus yang ada di terminal keberangkatan.
BACA JUGA:Ini Daftar Kota dan Kabupaten Tujuan Mudik Gratis Lebaran 2024 Jasa Raharja, Ada Bus dan Kereta Api
Demikianlah ulasan mengenai daftar harga tiket BUS Jakarta-Palembang Lebaran 2024. Dimana tiket termurah bisa Anda dapatkan sekitar Rp 250 ribuan. Semoga bermanfaat.
(Nutri Septiana)