Review Alienware M16 R2, Laptop Gaming dengan Prosesor Intel Core Ultra 9 yang Bertenaga

Minggu 31-03-2024,04:19 WIB
Reporter : Redha Medi Saputra
Editor : Purnama Sakti

BACA JUGA:Catat! Ini 5 Syarat Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 66, Persiapkan Diri Kamu

Dengan dukungan teknologi ini, menjadikannya tidak terlalu rentan terhadap perlambatan ketika menggunakan laptop dalam waktu lama ataupun bermain game yang berat.

Fitur keyboard yang dilengkapi dengan lampu latar RGB membuat tampilan semakin keren dan mewah.

Lampu latar ini dapat dapat dimatikan ataupun diubah menjadi warna statis menggunakan “stealth mode”.

Alienware M16 R2 menawarkan kombinasi dari spesifikasi dan fitur canggih yang menghadirkan pengalaman mengesankan dalam bermain game maupun menangani beragam aktivitas lainnya.

Soal harga, saat ini belum ada konfirmasi resmi mengenai harga terbarunya. 

BACA JUGA:Mau Mudik Lewat Jalur Darat? Ini Mudik Gratis 2024 Terbaru Bus, Kemenhub Tambah 10.000 Kuota Mudik Gratis 2024

Pada gelaran event CES 2024, laptop ini diketahui memiliki harga mulai dari $1,499 atau sekitar Rp. 28 jutaan, sedangkan untuk varian tertingginya dibanderol dengan harga $1,649,99 atau sekitar Rp. 26 jutaan.

Demikian ulasan review Alienware M16 R2, laptop gaming dengan Prosesor Intel Core Ultra 9 yang bertenaga.

BACA JUGA:Tidak hanya Mengembangkan Kompetensi Diri, Ini 5 Kegunaan dan Keuntungan Kartu Prakerja

Semoga artikel ini bermanfaat menambah wawasan dan pengetahuan Anda seputar dunia teknologi yang terus berkembang, serta dapat menjadi acuan dalam menentukan perangkat yang sesuai dengan budget dan spesifikasi yang diinginkan.

 

Redha Medi Saputra

Kategori :