Harta Karun Melimpah, 6 Daerah Penghasil Marmer di Indonesia Ini Sudah Dikenal Sejak Puluhan Tahun Lalu

Rabu 17-04-2024,08:40 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

BACA JUGA:5 Daerah Penghasil Harta Karun Perak Terbesar di Indonesia, Salah Satunya Ada di Bengkulu

Berikut ini beberapa kegunaan marmer:

1. Sebagai bahan konstruksi bangunan

Marmer memiliki banyak kegunaan dekoratif dan struktural. Ia dapat digunakan dalam interior atau eksterior dari rumah atau bangunan, yaitu digunakan dalam dinding eksterior dan veneer, lantai, dekoratif fitur, tangga dan jalan setapak. 

Berbagai macam alasan yang mendasari penggunaan batu marmer antara lain:

- Sebagai salah satu jenis batu alam, batu marmer sangat tahan lama.

- Mudah dibersihkan

- Memiliki penampilan yang spektakuler

Namun perlu diperhatikan juga adanya faktor kerusakan yang dapat membatasi penggunaan batu tersebut, karena batu marmer memiliki kerentatan untuk terjadi kerusakan.

BACA JUGA:Dua Lokasi di Bengkulu yang Pernah Simpan Harta Karun yang Hasilkan Jutaan Ton Emas, Masih Ada?

2. Sebagai bahan dasar arsitektur

Marmer memberikan nilai keanggunan dan kecantikan. Batu ini juga dapat digunakan sebagai bahan dasar pembuatan aneka furniture di rumah seperti, meja, jendela, perapian, dan barang-barang kerajinan lainnya.

Batu marmer adalah jenis batu alam yang tembus cahaya, sehingga dapat memberikan sifat lunak padanya.

Batu ini juga memiliki kemampuan yang sangat tinggi untuk menyerap cat. Sehingga menjadikannya sebagai bahan dasar pembuatan patung. Tekstur yang lembut menjadikannya sangat mudah untuk dipahat. 

Beberapa patung yang paling terkenal di dunia yang telah dihasilkan dari marmer antara lain adalah patung Artemis, yaitu dewi Yunani dari sebuah karya Yunani asli.

BACA JUGA:Bengkulu Kaya Raya! Simpan Harta Karun Emas Murni Melebihi Papua, Ternyata di Sini Lokasinya

Kategori :