Begini Cara Setting Alarm Token Listrik Merek Hexing, Cek juga Kode Rahasia yang Digunakan

Rabu 24-04-2024,15:21 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Purnama Sakti

825 berfungsi untuk mengetahui penggunaan kWh 5 bulan terakhir

831 berfungsi untuk melihat jumlah total pengisian 1 bulan terakhir

832 berfungsi untuk melihat jumlah total pengisian 2 bulan terakhir

833 berfungsi untuk melihat jumlah total pengisian 3 bulan terakhir

834 berfungsi untuk melihat jumlah total pengisian 4 bulan terakhir

835 berfungsi untuk melihat jumlah total pengisian 5 bulan terakhir

852 berfungsi untuk cek sisa token listrik sudah terpakai atau belum

Sudah melakukan semua langkah cara setting alarm token listrik dengan benar, namun alarm token listrik masih tetap bunyi, kamu bisa coba beberapa solusi dibawah ini untuk semua merek.

BACA JUGA:Jangan Dibuang! Ini Manfaat Biji Duku untuk Kesehatan, Salah Satunya Kesehatan Jantung

1. Beli Pulsa Token Listrik

Cara setting alarm token listrik semua merek ini sebenarnya memperlambat bunyi alarm dari waktu yang seharusnya.

Artinya alarm ini hanya bertahan selama satu saja, selanjutnya alarm token listrik ini akan kembali apabila tidak melakukan tindakan.

Jika alarm token listrik masih berbunyi akibat kehabisan saldo, sebaiknya segera mengisi pulsa token dan lakukan isi ulang untuk menghentikan bunyi dari alarm tersebut.

2. Hubungi Kontak PLN

Solusi mengatasi alarm token listrik masih bunyi terus menerus selanjutnya adalah menghubungi kontak service PLN yang ada disekitar wilayah kamu untuk mendapatkan penangan yang lebih lanjut.

Kamu bisa menelepon PLN dengan menekan tombol kode area, lalu tekan 123. Setelah itu, sampaikan kendala terkait alarm token yang error karena bunyi terus menerus.

Kategori :