Ini Kode dan Cara Mengecilkan Suara Alarm Token Listrik agar Tidak Mengganggu

Kamis 25-04-2024,07:03 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

1. MCB Rusak

Penyebab listrik token mati bisa saja terjadi karena MCB di Kwh alami kerusakan. Biasanya ini diakibatkan oleh penggunaan MCB yang sudah terlalu lama, karena MCB memiliki batas umur atau usia pemakaian.

2. Konsleting

Kedua, listrik token mati juga bisa terjadi karena adanya konsleting baik pada meteran atau instalasi kabel. Konsleting pada bagian instalasi kabel biasanya terjadi akibat adanya kabel yang terkelupas dan terkena air atau bertemu antara aliran plus dan minus.

BACA JUGA:Beli Token Listrik hingga Bayar Iuran BPJS Kesehatan Lewat DANA Lebih Praktis, Hitungan Menit Selesai

3. Token Habis

Selain dua faktor di atas, penyebab listrik token mati juga bisa terjadi karena token habis total. Secara umum sebelum token habis meteran akan mengindikasikan dengan bunyi, namun jika kamu mematikan bunyi tersebut maka kamu tidak mengetahui jika token habis.

4. Kelebihan Beban

Terakhir, bisa saja listrik token mati terjadi karena kelebihan beban. kelebihan beban dimaksud disini adalah terlalu banyak menghidupkan alat elektronik dalam waktu bersamaan. Alhasil listrik akan anjlok dan MCB akan menjadi off atau mati.

BACA JUGA:Beli Token Rp100 Ribu Berapa kWh? Ternyata Dapat Segini

Jika sudah tahu akan penyebab yang menjadikan meteran listrik prabayar mati, maka lanjut ke pembahasan mengenai cara menghidupkan listrik tersebut agar kembali bisa digunakan.

Adapun beberapa cara menyesuaikan dengan faktor penyebab:

1. Cek MCB KWH Meter

Cara pertama untuk menghidupkan meteran listrik token mati adalah dengan cek MCB KWH meter terlebih dahulu. Jika ditemukannya kerusakan, maka cara paling ampuh adalah dengan mengganti MCB baru dengan menghubungi pihak PLN.

BACA JUGA:Nomor Token Listrik Gagal Terus Padahal Sudah Benar, Ternyata Ini Sebab dan Cara Atasinya

2. Cek Instalasi Kabel

Kategori :