Perlu diketahui, secara aturan hak siar Piala Asia AFC U23 2024 di Qatar yang berlangsung mulai 15 April-3 Mei 2024 menjadi milik MNC Group.
Daftar channel televisi (TV) nasional yang menyiarkan laga demi laga AFC U23 tahun ini adalah siaran langsung RCTI dan Siaran Langsung iNews TV atau siaran tunda.
Selain itu, ajang perhelatan yang melibatkan Timnas U23 Indonesia ini juga bisa ditonton melalui live streaming Vision+.
Berikut ini daftar channel yang menayangkan Piala Asia U23 2024:
- Siaran TV Timnas Indonesia: RCTI
- Siaran TV Selain Timnas Indonesia: iNews TV dan RCTI
- Live Streaming: Vision+ Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia di Piala Asia U-23
1. Penjaga Gawang
- Ernando Ari
- Adi Satryo
- Daffa Fasya
BACA JUGA:Harta Karun Emas di Sumatera Utara, Jadi Salah Satu yang Terbesar di Indonesia
2. Pemain Belakang
- Rizky Ridho
- Muhammad Ferarri
- Komang Teguh