Redmi Note 12 Pro 5G Vs Redmi A3, Mana yang Layak Dibeli? Begini Perbandingan Spek dan Harganya

Sabtu 11-05-2024,09:07 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Purnama Sakti

Ponsel terbaru Xiaomi ini mengalami beberapa perubahan desain pada bagian belakangnya. Redmi A3 memiliki bezel yang lebih tipis serta rasio bodi ke layar yang lebih tinggi, yakni 82,9 persen.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A55 5G dan Redmi Note 13 Pro 5G, Seperti ini Perbandingan Spesifikasi dan Harganya

Selain itu, Redmi A3 memiliki desain modul kamera berbentuk lingkaran besar yang terdapat di tengah serta memiliki dimensi dengan ukuran 168.3mm x 76.3mm x 8.32mm dan bobot 199 gram. 

Untuk harga, ponsel terbaru Xiaomi ini dibanderol dengan harga Rp 1.199.000 dan hanya tersedia satu konfigurasi 4/128 GB.

Spesifikasi Xiaomi Redmi A3

1. Warna : Midnight Black dan Lake Blue

2. Dimensi : 168.3 x 76.3 x 8.3 mm

3. Berat : 193 gram

4. Layar : IPS LCD, 720 x 1650 piksel, 6.71 inci

5. Chipset : Unisoc Tiger T612 (12 nm)

6. GPU : PowerVR GE8320

7. RAM : 4 GB

BACA JUGA:Harta Karun Emas di Sumatera Peninggalan Zaman Belanda, Ini Peta Lokasinya

8. ROM : 128 GB

9. OS : Android 14 (Go edition), MIUI

10. Baterai : Li-Po 5000 mAh, 10W

Kategori :