3. Kemudian usapkan air perasan daun rambutan tersebut pada seluruh bagian rambut.
4. Lakukan hal ini secara teratur sebelum mandi, niscaya rambut akan semakin hitam tanpa harus menggunakan pewarna rambut yang berdampak negatif dan uban pun menjadi hilang.
BACA JUGA:Inilah 6 Pinjol yang Bisa Dipinjam Bagi Anda Usia 21 Tahun ke Bawah
Obat Diabetes
Selain untuk menghilangkan uban, daun rambutan juga bermanfaat untuk obat diabetes.
Kalau sudah terkena diabetes kita memang tak boleh sembarangan. Kita harus menjaga gaya hidup kita dengan baik.
Bahkan kita juga harus menjaga pola makan dengan baik juga. Sebab kalau punya gaya hidup asal-asalan malah bisa bikin diabetes makin parah.
Namun, kini Anda bisa kok atasi diabetes dengan daun yang sering ditemukan di pinggir jalan ini. Ya....Anda bisa memanfaatkan daun rambutan.
BACA JUGA:Cara Pinjam KUR BRI 2024 Online Lewat HP, Ini Tabel Angsuran Pinjaman Rp 100 Juta Tenor 5 Tahun
Manfaat Daun Rambutan
Orang-orang juga harus tahu jika daun rambutan tak kalah hebat dari daging buahnya.
Daun rambutan memiliki khasiat yang luar biasa sebagai perawatan kesehatan. Daun rambutan yang direbus lalu diminum airnya dapat mengobati berbagai macam penyakit.
Mengandung Saponin
Dalam daun rambutan terkandung saponin. Saponin bermanfaat untuk membantu penurunan kolesterol darah dengan mencegah penyerapan kembali kolesterol, perlindungan sel tulang, hingga memiliki sifat anti tumor dan anti kanker yang dapat menurunkan risiko berkembangnya penyakit.
Saponin juga dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dalam menangkis virus dan bakteri yang ingin menyerang badan.
BACA JUGA:Ini 10 Kota Terpanas di Indonesia Mei 2024, Nomor 1 Suhunya 36 Derajat Celsius