Bersihkan kandang setiap hari untuk mencegah penyakit.
5. Melakukan Vaksinisasi Ayam Petelur
Vaksinasi penting untuk menjaga kesehatan ayam.
6. Memperhatikan Proses Panen
Lakukan panen telur secara rutin dan pastikan telur berkualitas baik.
7. Melakukan Kerjasama atau Mitra Usaha
Bermitra dengan berbagai pihak untuk memasarkan telur.
Dengan mengikuti panduan di atas, Anda bisa memulai bisnis ayam petelur dengan lebih percaya diri dan meminimalisir risiko kegagalan.
Beternak ayam petelur bisa menjadi sumber penghasilan yang menjanjikan jika dilakukan dengan benar, tekun, serius dan penuh perhatian. Selamat mencoba, semoga informasi ini bermanfaat!
Sheila Silvina