3 Daerah di Indonesia Ini Ternyata Tidak Pernah Dijajah Belanda, Daerah Mana Saja?

Senin 08-07-2024,18:00 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

BACA JUGA:Simpanan Emas di Bagian Barat Pulau Emas Suwarnadwipa, Peninggalan Emas Zaman Kolonial Belanda

Tentu saja, Surakarta memiliki kedudukan yang setara, meski tidak sekuat Hindia Belanda. Sehingga pengaruhnya bagi rakyat juga tidak terlalu besar.

Karena itulah, Surakarta tetap berulang kali diperdaya oleh Hindia Belanda hingga menyebabkan banyak kerugian materil maupun imateril.

Status swapraja sendiri diperoleh Surakarta karena Kasunanan Surakarta bersama dengan Kasultanan Ngayogyakarta adalah pecahan Kesultanan Mataram Islam.

Kekuasaan Kasunana Surakarta yaitu mencakup seluruh wilayah Karesidenan Surakarta.

BACA JUGA:Granat Peninggalan Belanda Ditemukan di Kebun Jeruk, Begini Kondisinya

Selain 3 daerah diatas yang tidak pernah dijajah oleh belanda, ada daerah Papua yang juga tidak pernah dijajh.

Papua merupakan salah satu wilayah di Indonesia yang tidak pernah dijajah oleh kekuatan asing.

Dikenal juga dengan sebutan Papua Barat, wilayah ini terletak di timur Indonesia dan merupakan pulau terbesar kedua di dunia setelah Greenland. 

BACA JUGA:Temuan 200 Juta Ton Harta Karun Batu Bara di Sumbar, Ditemukan Oleh Orang Belanda di 4 Lokasi

Berikut ini tentang Papua dan alasan mengapa wilayah ini tidak dijajah oleh bangsa asing:

Alasan Papua Tidak Pernah Dijajah

Papua memiliki sejarah yang unik dalam menolak penjajahan. Seperti yang kita ketahui, pada abad ke-16 hingga awal abad ke-20, bangsa Eropa seperti Belanda, Inggris, dan Spanyol berlaga untuk menguasai wilayah nusantara. 

Namun, Papua memiliki kekayaan alam yang melimpah dan terdapat keberagaman suku dan bahasa yang membuatnya sulit untuk dijajah secara keseluruhan.

Selain itu, suku-suku di Papua memiliki sistem adat dan budaya yang kuat, yang menjaga kedaulatan wilayah mereka dengan cara-cara tradisional. 

BACA JUGA:Intip Lokasi Harta Karun Batu Bara Ratusan Juta Ton di Sumbar, Pernah Dikeruk Oleh Belanda

Kategori :