NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Gak khawatir harga BBM naik, ini rekomendasi motor bebek paling irit BBM di tahun 2024 untuk harian.
Kalau kamu cari motor bebek irit, pilihannya cukup banyak di pasar otomotif Tanah Air. Walau memang, saat ini sepeda motor jenis bebek mulai kalah pamor dibanding matik. Meski begitu, eksistensinya tetap ada. Belum punah!
BACA JUGA:Adu Irit Konsumsi BBM Motor Lawas, Mulai dari Honda Supra X Sampai Suzuki Shogun, Kamu Pernah Punya?
Beberapa pabrikan bahkan tetap mempertahankan penjualan motor bebek. Ambil contoh Motor Honda masih menjual Revo, Supra X 125, dan Supra GTR 150. Kemudian Motor Yamaha punya Vega Force, Jupiter Z1, sampai dengan MX King 150. Serta masih banyak lagi pilihan lain.
Hanya saja kalau bicara irit, pilihannya semakin mengerucut. Motor bebek irit, identik pula dengan kapasitas mesin kecil. Artinya jika mau irit, belilah motor dengan kubikasi terkecil atau di bawah 125 cc.
Rekomendasi Motor Bebek Paling Irit BBM di Tahun 2024 Untuk Harian
Aktivitas yang padat, seperti halnya yang terjadi di kota-kota besar seperti Jakarta ditambah kondisi jalanan yang luar biasa macet membuat para pengguna jalan memilih menggunakan transportasi motor sebagai pilihan terbaik untuk beraktivitas.
BACA JUGA:BBM Motor Sport Bikin Kantong Jebol, Ini Rekomendasi 5 Motor Sport dan Trail Paling Irit Bahan Bakar
Berbagai produsen kendaraan bermotor saling berlomba dan bersaing dalam memproduksi sepeda motor untuk dipasarkan di Indonesia.
Efisiensi adalah hal yang juga sangat diperhatikan oleh pengguna kendaraan bermotor.
Salah satu efisiensi yang menjadi vital adalah hemat bahan bakar.
Saat ini banyak sekali pengguna sepeda motor menjatuhkan pilihan kepada motor matik karena lebih mudah untuk digunakan ketimbang sepeda motor yang masih menggunakan persneling manual.
BACA JUGA:Motor Matic Terasa Lebih Boros Bensin, Ini 9 Tips Agar Motor Matic Lebih Irit Bensin Saat Dikendarai
Berikut ini rekomendasi motor bebek rajanya irit 2024:
1. All New Satria F150