Harga CPO Hari Ini, di KPBN Inacom Terdapat Kenaikan Sekitar 0,51%

Kamis 25-07-2024,19:08 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

Kegunaan Minyak CPO

1. Industri sabun berupa bahan penghasil busa

2. Industri baja berupa bahan pelumas

3. Industri pangan berupa minyak goreng, margarin, shortening, dan vegetable ghee

4. Industri oleokimia, di antaranya fatty acids, fatty alcohol, glycerin, dan biodiesel

BACA JUGA:Beasiswa Kuliah Gratis Anak Petani Sawit, Kuotanya 3 Ribu Mahasiswa, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Kelapa sawit merupakan komoditas unggulan yang dimiliki Indonesia dalam perdagangan internasional dan menjadi 10 komoditas ekspor utama. 

Daya saing yang dimiliki kelapa sawit dalam perdagangan internasional, menjadikan Indonesia sebagai penghasil kelapa sawit terbesar di dunia.

Dalam perdagangan internasional, Indonesia merupakan penghasil CPO terbesar di dunia. CPO yang diproduksi sebesar 49 juta ton pada tahun 2021/2022 lalu.

BACA JUGA:Apa Bisa Tanaman Sawit Berbuah Lebat Tanpa Dipupuk? Jawabannya Bisa, Begini Caranya

Produksi CPO menjadi jenis pendapatan yang dapat diandalkan oleh banyak penduduk miskin pedesaan dan menjadi lapangan pekerjaan yang disediakan oleh sektor produksi kelapa sawit. 

Lebih dari 6,6 juta ton minyak sawit dihasilkan oleh petani kecil yang memiliki lebih dari 41% dari total perkebunan kelapa sawit.

Sementara itu, lonjakan harga CPO melambung dikarenakan dampak dari ketegangan geopolitik antara Rusia dan Ukraina yang secara material mengganggu pasokan minyak. 

BACA JUGA:Kunci Sawit Berbuah Lebat Ada Pada Pemupukan, Begini Urutan Pemupukan yang Dianjurkan Ahli

Selain pengaruh perang Rusia-Ukraina, ada beberapa faktor yang mempengaruhi harga minyak kelapa sawit, yaitu:

1. Permintaan dan persediaan

Kategori :