Ini menghadirkan ketahanan baterai yang lama dan diklaim mampu terisi hingga 50 persen hanya dalam waktu 30 menit saja.
Secara keseluruhan Samsung Galaxy M15 5G memiliki dimensi dengan ukuran 160,1 mm x 76,8 mm x 9,3 mm dan bobot sekitar 217 gram.
Samsung Galaxy M15 5G tersedia dalam pilihan warna Light Blue, Dark Blue dan Gray.
Untuk harga, dilansir dari laman resmi samsung.com/id, Samsung Galaxy M15 5G varian (6GB+128GB) dibanderol dengan harga Rp. 2.699.000.
BACA JUGA:Jika Tol Betung-Tempino Sudah Tersambung, Berapa Lama Jarak Tempuh Jambi-Palembang?
Demikian ulasan spesifikasi dan harga Samsung Galaxy A15 5G Vs Samsung Galaxy M15 5G.
Semoga ulasan artikel ini bermanfaat menambah wawasan dan pengetahuan pengguna seputar dunia teknologi yang terus berkembang, serta dapat menjadi acuan dalam menentukan perangkat yang sesuai dengan spesifikasi dan budget yang diinginkan.
Redha Medi Saputra