Rekrutmen BUMN Segera Dibuka, Ini Keuntungan Jadi Pegawai BUMN, Bikin Auto Kaya

Senin 17-04-2023,00:05 WIB
Reporter : Tim

 

BACA JUGA:BBM Turun. Update Harga BBM Dexlite, Pertamax dan Pertalite Jelang Lebaran 2023 di Seluruh Provinsi Indonesia

 

Dalam postingan Erick Thohir, tahapan registrasi Rekrutmen Bersama BUMN 2023 meliputi proses pendaftaran dan seleksi administrasi oleh PIC BUMN yang akan dibuka mulai 5 hingga 20 Mei 2023.

 

Sedangkan, pengumuman tahap awal ini akan dilakukan pada 1 Juni 2023 mendatang.

 

Kemudian, untuk tahap selanjutnya adalah, Tes TKD dan Akhlak pada 10-19 Juni 2023. Komposisi pembobotan TKD mencapai 40 persen dan Akhlak 60 persen.

 

Untuk hasil pengumuman tahap ini dilaksanakan pada 28 Juni 2023.

 

Tahap ketiga adalah Tes Bahasa Inggris dengan ambang batas (threshold) lebih dari 450 dan dilakukan pemeringkatan sesuai ratio.

 

Pada tahap ini nantinya, dijadwalkan akan dilakukan pada 8 - 12 Juli 2023, sementara waktu pengumuman dilakukan pada 19 Juli 2023.

 

Tahap keempat adalah tes oleh BUMN pada 22 Juli - 9 Agustus 2023.

Kategori :