Secara keseluruhan, total harta kekayaan Fitrianti mencapai Rp 10.567.933.289. Namun, setelah dikurangi dengan hutang sebesar Rp 574.825.418, total bersih harta kekayaannya menjadi Rp 9.993.107.871.
Dengan pengalaman dan dedikasi yang telah ditunjukkan selama ini, Fitrianti Agustinda siap untuk melangkah lebih jauh dalam karier politiknya.
Sebagai bakal calon Walikota Palembang, ia bertekad untuk terus memperjuangkan kesejahteraan masyarakat dan menghadirkan solusi nyata bagi berbagai permasalahan yang ada.
Sheila Silvina