Berdua Hitung Anak Tangga Kepala Siring, Ajaib jika Hasilnya Sama

Minggu 23-04-2023,17:45 WIB
Reporter : Novan Alqadri
Editor : Purnama Sakti

BACA JUGA:Cuaca Panas Terus, Apakah Sudah Masuk Musim Kemarau? Berikut Perkiraan BMKG

Pengunjung yang mencoba menghitung secara bersamaan, secara ajaib akan menemukan total hitungan yang berbeda. Baik saat naik maupun turun.

 

BACA JUGA:Penghasilan Rp 3 Juta Bisa Pinjam hingga Rp 1 Miliar di Bank Mandiri

Tapi bagi yang tidak percaya mitos, hal ini bisa dijelaskan secara logika. Menghitung anak tangga dalam keadaan lelah akan membuat buyar konsentrasi. Nah, sebab itulah hitungan setiap orang akan berbeda hasilnya.

 

BACA JUGA:Cukup dari Rumah Cairkan Pinjaman Hingga Rp 100 Juta dari Bank Mandiri, Ini Caranya

Wisata Air Terjun Kepala Siring, atau dikenal akrab "Palak Siring" hingga saat ini masih menjadi destinasi wisata favorit, terutama yang senang dengan wisata alam.

 

Pada momen libur lebaran Idul Fitri 1444 H/2023 M, tepatnya di hari kedua libur lebaran Minggu (23/4), ada ratusan pengunjung yang memadati lokasi wisata.

 

BACA JUGA:Dompet Kering Setelah Lebaran, Ada Uang di BPJS Ketenagakerjaan yang Bisa Diambil

Bahkan hingga pukul 14.00 WIB, pengelola wisata mencatat sudah ada 600 lebih pengunjung yang datang.

 

Meski lelah menuruni tangga seribu, semuanya akan terbayar ketika pengunjung tiba di titik lokasi air terjun.

 

Kategori :