Review Ulefone Armor 26 Ultra Walkie Talkie, Cocok untuk Aktivitas Outdoor, Segini Harganya

Senin 23-09-2024,14:29 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Septi Widiyarti

5. Kamera Belakang:
- 200 MP (wide), f/1.8
- 50 MP (ultrawide), f/2.2
- 8 MP (telephoto), perbesaran optik 3,2x
- 64 MP (monochrome), f/1.8, dengan 2 lampu infrared untuk night vision

BACA JUGA:Belajar dari Pensil Warna, Ini 7 Filosofi Hidup yang Menginspirasi

6. Kamera Depan: 50 MP (wide), f/2.25

7. Baterai: 15600 mAh, mendukung pengisian cepat 120W dan pengisian nirkabel 30W (via docking station).

8. Ketahanan: Sertifikasi IP68/IP69K dan MIL-STD-810H, tahan debu, air hingga kedalaman 2 meter selama 30 menit, dan tahan benturan dari ketinggian 1,8 meter.

9. Fitur Walkie-Talkie: Mendukung interkom digital-analog dengan dual band UHF dan VHF.

10. Sistem Operasi: Android 13.

11. Konektivitas: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/6, Bluetooth 5.1, NFC, GPS (A-GPS, GLONASS, BDS, GALILEO, QZSS), USB Type-C 3.1.

12. Sensor: Fingerprint (di samping), akselerometer, cahaya, proksimitas, kompas, giroskop, barometer.

13. Dimensi: 179 x 83 x 25.5 mm, berat 600 gram.

14. Warna: Hitam.

Ulefone Armor 26 Ultra Walkie-Talkie adalah pilihan yang tangguh untuk penggunaan outdoor dengan fitur walkie-talkie yang canggih

BACA JUGA:Hati-hati! Kenali 13 Ciri-ciri Rumah Terkena Sihir, Pernah Mengalami?

Harga Ulefone Armor 26 Ultra

Ulefone Armor 26 Ultra dibanderol sekitar Rp10,5 jutaan, rasanya nominal tersebut masih worth it jika kamu bandingkan dengan sejumlah penawaran yang diusung oleh Ulefone Armor 26 Ultra Walkie-talkie 5G.

Sebagai poin penting, Ulefone Armor 26 Ultra Walkie-Talkie punya keunggulan di sektor komunikasi karena bisa jadi radio komunikasi, punya dukungan kamera yang sangat mumpuni, serta memiliki mobilitas daya yang tidak perlu diragukan lagi.

Kategori :