12 Tempat Wisata Terpopuler di Indonesia, Mudah Dijangkau dan Banyak Dikunjungi Turis Asing

Kamis 26-09-2024,11:40 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Purnama Sakti

Lokasi wisata yang satu ini terletak di bagian barat dari kepala burung di Papua. 

Sebagai salah satu Wisata Indonesia Timur, keindahan teluk cendrawasih ini sendiri telah di akui banyak pihak, tak hanya dari dalam negeri saja. 

Teluk cendrawasih ini sendiri merupakan sebuah taman laut yang terluas di dunia.

Hal ini tentunya sangat membanggakan tak hanya bagi masyarakat Papua namun juga bagi Indonesia sendiri.

Selain menjadi tempat scuba diving di Indonesia yang cukup terkenal. Tempat ini sendiri juga menjadi pusat dari penelitian satwa laut yang cukup terkenal. 

BACA JUGA:Nyata, Ini 9 Aplikasi Penghasil Uang Tanpa Undang Teman, Yuk Coba Sekarang

Salah satu kegiatan yang cukup banyak dinantikan oleh para wisatawan adalah berenang di antara hiu paus yang cukup besar dan bisa dikatakan tidak terlalu agresif. 

Teluk cendrawasih sendiri merupakan salah satu titik yang dilalui oleh hiu paus dalam perjalanan migrasi tahunannya. 

Hal ini lah yang membuat teluk cendrawasih juga menjadi salah satu pusat penelitian hiu paus yang cukup terkenal di dunia.

Sebagai salah satu tempat wisata di papua tak heran jika tempat yang satu ini cukup mendapatkan perhatian khusus baik dari pemerintah setempat maupun pemerintah pusat. 

BACA JUGA:8 Aplikasi Penghasil Uang Cuma Nonton Youtube, Bisa Dilakukan dari Rumah Ikuti Langkahnya!

Di lokasi ini sendiri banyak memiliki spot diving yang cukup terkenal. Selain terkenal dengan hiu pausnya teluk cendrawasih sendiri juga memiliki keanekaragaman biota laut yang cukup banyak. 

Di teluk ini sendiri ada kurang lebih 200 jenis ikan yang bisa kita dapati. Belum lagi beberapa jenis koral laut yang memberikan keindahan tersendiri.

3. Gunung Bromo, Jawa Timur

Tempat wisata di Indonesia yang jadi favorit selanjutnya adalah Gunung Bromo.  

Gunung Bromo yang terletak di Jawa Timur merupakan salah satu gunung berapi aktif dengan panorama gurun pasir yang luas di sekitarnya. 

BACA JUGA:Daftar Kabupaten dan Kota Terkaya di Pulau Sumatera, Cek Wilayahmu

Kategori :