Prakiraan Cuaca BMKG Sumatera Utara Hari Ini 20 Oktober 2024, Berpotensi Mulai Turun Hujan?

Minggu 20-10-2024,15:58 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Septi Widiyarti

NASIONAL,  RBTVCAMKOHA.COM – Prakiraan cuaca BMKG Sumatera Utara hari ini 20 Oktober 2024, berpotensi mulai turun hujan?

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) berperan penting dalam memberikan informasi mengenai kondisi cuaca di Indonesia, termasuk wilayah Sumatera Utara.

BACA JUGA:Prakiraan Cuaca BMKG di Wilayah Sumatera Selatan Bulan Oktober 2024, Daerah Ini Berpotensi Curah Hujan Tinggi

Pada hari ini, 20 Oktober 2024, BMKG telah merilis prakiraan cuaca yang dapat menjadi acuan bagi masyarakat untuk merencanakan aktivitas sehari-hari.

Dengan mengakses informasi yang tersedia di laman resmi BMKG, yaitu bmkg.go.id, publik dapat dengan mudah memperoleh data cuaca yang akurat dan terkini.

Informasi cuaca yang tepat sangat vital dalam berbagai aspek kehidupan. Salah satu contoh nyata adalah bagi para ibu rumah tangga yang seringkali mencuci dan menjemur pakaian.

BACA JUGA:Operasi Zebra 2024 di Sidoarjo Digelar Dimana? Ini 6 Titik Lokasinya

Memahami prakiraan cuaca membantu dalam menentukan waktu yang tepat untuk mencuci dan menjemur. Sebuah aktivitas yang terlihat sederhana ini dapat menjadi masalah jika cuaca tidak mendukung.

Pakaian yang diangkat dari jemuran sebelum benar-benar kering akan mengeluarkan aroma tak sedap dan dapat menyebabkan kerusakan pada kain.

Oleh karena itu, dengan memanfaatkan informasi cuaca dari BMKG, mereka dapat merencanakan jadwal cuci dengan lebih bijak.

BACA JUGA:Prakiraan Cuaca BMKG di Wilayah Sumatera Selatan Bulan Oktober 2024, Daerah Ini Berpotensi Curah Hujan Tinggi

Lantas, apakah berpotensi hujan?

Prakiraan cuaca hari ini menunjukkan bahwa Sumatera Utara akan mengalami kondisi cerah berawan sepanjang hari. Itu artinya belum berpotensi hujan.

Dikutip dari laman resmi bmkg.go.id berikut adalah rincian prakiraan cuaca yang dipublikasikan oleh BMKG untuk wilayah Sumatera Utara, yakni:

- 15:00 WIB

Kategori :