Nomor 8 dari Pulau Sumatera, Ini 10 Makanan Terenak di Asia

Senin 01-05-2023,14:13 WIB
Reporter : Tim liputan

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Sedikitnya ada 10 makanan Asia paling populer di dunia. Cita rasa makanan Asia yang kaya rempah membuatnya digemari banyak orang.

Kekayaan rempah benua Asia menjadi rahasia dapur. Tak heran, makanan Asia memiliki cita rasa yang khas. Kekayaan ras makanan benua Asia diburu banyak pelancong yang datang.

 

BACA JUGA:Suka Selingkuh, Ini 3 Shio yang Tidak Cukup Punya Satu Pasangan

Ini 10 kuliner Asia paling hits di dunia dirilis dari laman okezone.com:

 

1. Yaki Gyoza, Jepang

 

Jepang terkenal memiliki banyak makanan olahan daging. Selain sushi, cobalah untuk mencicipi gyoza. Makanan ini sejenis dimsum dengan isian daging dna suru. Hanya saja gyoza disajikan dengan cara di goreng.

 

BACA JUGA:Ternyata Ini 10 Negara Tertua di Dunia, Gak Nyangka Nomor 4 dan 8 Termasuk

2. Bebek Peking, China

Tiongkok terkenal dengan makanan tradisionalnya, bebek peking. Daging bebek disajikan lembut dengan kulit tipis dan garing.

 

3. Banh Xeo, Vietnam

Kategori :