Pinjaman KUR Mandiri 2025, Debitur Wajib Siapkan Kartu Keanggotaan BPJS Ketenagakerjaan

Rabu 01-01-2025,18:05 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Septi Widiyarti

4. Persetujuan dan Pencairan Dana

Setelah semua tahap verifikasi selesai, maka calon nasabah hanya perlu menunggu keputusan bank. 

Jika disetujui, dana akan langsung ditransfer ke rekening. Proses ini berlangsung dengan cepat, terutama jika dokumen dan persyaratan sudah terpenuhi sejak awal.

Namun, tanggung jawab tidak berhenti di sini. Dana yang diterima harus digunakan dengan bijak, sesuai dengan rencana yang telah diajukan. 

BACA JUGA:Libur Tahun Baru 2025, Pedagang di Alun-alun Mountain Valley Kabawetan Kepahiang Banjir Rupiah

Ingat, tujuan utama dari KUR adalah untuk membantu UMKM tumbuh dan berkembang. Semoga informasi ini bermanfaat, ya!

 

Putri Nurhidayati

Kategori :