Untuk memperjelas informasi tersebut, pihaknya pun menjadwalkan pertemuan mengundang seluruh perwakilan orang tua pada Sabtu 25 Januari 2025.
“Nanti ada konfirmasi dengan adanya pertemuan kembali melibatkan seluruh wali murid di hari Sabtu nanti. Jadi terkait pungutan liar di SMP Negeri 19 belum ada pungutan apapun,” tutupnya.
BACA JUGA:Ini Persembahan Herimanto Ketua DPRD Kota Bengkulu Bagi Warga yang Ingin Melakukan Pernikahan
(Dian Maya Erika)