Terlihat Awet Muda, 7 Makanan Ini Ampuh Cegah Keriput dan Penuaan Dini

Jumat 19-05-2023,21:11 WIB
Reporter : Tim

 

Pepaya memiliki khasiat yang baik untuk mencegah kerutan pada kulit dan penuaan dini. Nutrisi pada pepaya dapat membuat kulit bercahaya secara alami dan menjaga tetap lembab serta terhidrasi.

 

4. Minyak zaitun

 

Secara turun temurun, nenek moyang sudah mempercayai khasiat minyak zaitun untuk kulit dan kesehatan tubuh. Minyak zaitun mengandung vitamin E yang baik untuk menyamarkan garis halus dan kerutan.

 

Minyak zaitun bisa dimanfaatkan dengan cara dioleskan maupun dikonsumsi sebagai campuran pada makanan. Konsumsi minyak zaitun secara rutin dapat membuat kulit menjadi lebih halus dan sehat.

 

5. Telur

 

Telur menjadi salah satu protein yang paling mudah dan murah didapatkan. Telur banyak dimanfaatkan oleh penggila kebugaran untuk membantu membangun massa otot.

 

Khususnya pada putih telur memiliki manfaat yang baik untuk mengenyalkan kulit. Konsumsi telur dapat membantu menyamarkan kerutan dengan memenuhi kebutuhan asam amino kulit.

 

6. Nanas

Kategori :